FORUM ADUAN DAN TANYA JAWAB SEPUTAR BIDANG KEPEGAWAIAN
Sign guestbook
Admin comment
Tidak perlu resign lebih dahulu, suket pengalaman kerja silakan sesuai format dan menjelaskan relevansi tugas saat ini (masa kerja tgl dimulai s.d sekarang) dg ditandatangani atasan dan stampel perusahaan
terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
Admin comment
Yang penting tanggal tidak melebihi batas waktu pendaftaran. Font bebas namun formal.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
Admin comment
Keduanya boleh sama dan ditujukan kepada Bupati Semarang.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
Admin comment
Silakan menunggu hasil seleksi administrasi.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN

Selamat Datang di Forum Tanya Jawab pada Website BKD Kabupaten Semarang. Setiap pertanyaan SEPUTAR KEPEGAWAIAN akan dijawab langsung oleh Bidang yang menangani
Dea
Thursday, 05 January 2023 12:47





PASSING GRADE PPPK
Selamat siang, mohon maaf izin bertanya berapa passing grade untuk formasi prakom? terima kasih
PRASE
Thursday, 05 January 2023 12:28





Surat Keterangan Pengalam Kerja
Dear Bapak / Ibu
Admin Comment
Mohon ijin bertanya, jika sampai saat ini masih terikat perjanjian kerja di Perusahaan Swasta dan masa kerja lebih dari 2th dan RELEVAN dengan posisi yang saya lamar di PPPK teknis ini. Apakah saya harus mengundurkan diri / RESIGN terlebih dahulu untuk mendapatkan Surat Pengalaman Kerja ?
karena jika saya diterima saya akan memilih PPPK lanjut, karena lokasi yang dekat dengan domisi dan mampu bekerja dibidang yang saya lamar.
jika tidak, dengan berarti saya kehilangan pekerjaan.
mohon saran dari Bapak / Ibu,
perihal SURAT KERERANGAN PEKERJAAN
TERIMA KASIH
Admin Comment
Mohon ijin bertanya, jika sampai saat ini masih terikat perjanjian kerja di Perusahaan Swasta dan masa kerja lebih dari 2th dan RELEVAN dengan posisi yang saya lamar di PPPK teknis ini. Apakah saya harus mengundurkan diri / RESIGN terlebih dahulu untuk mendapatkan Surat Pengalaman Kerja ?
karena jika saya diterima saya akan memilih PPPK lanjut, karena lokasi yang dekat dengan domisi dan mampu bekerja dibidang yang saya lamar.
jika tidak, dengan berarti saya kehilangan pekerjaan.
mohon saran dari Bapak / Ibu,
perihal SURAT KERERANGAN PEKERJAAN
TERIMA KASIH

Tidak perlu resign lebih dahulu, suket pengalaman kerja silakan sesuai format dan menjelaskan relevansi tugas saat ini (masa kerja tgl dimulai s.d sekarang) dg ditandatangani atasan dan stampel perusahaan
terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
VIKA
Thursday, 05 January 2023 11:27





Surat Lamaran
selamat siang, mohon izin bertanya, untuk tanggal di surat lamaran sesuai tanggal upload berkas atau sesuai tanggal pembuatan surat tersebut ? dan untuk font yang digunakan apakah menyesuaikan dengan format yang di share di pengumuman dan BKPSDM kab Semarang atau bebas? terima kasih

Yang penting tanggal tidak melebihi batas waktu pendaftaran. Font bebas namun formal.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
Rifqy
Thursday, 05 January 2023 10:47





Surat Lamaran
Mohon Ijin Bertanya Untuk Surat lamaran apakah hanya di tujukan kepada bupati saja?? Kemudian untuk surat pernyataan lamaran apakah ada formatnya? atau surat yang ditujukan kepada bupati saja di upload ulang ?? Soalnya di Web SSCASN ada upload surat lamaran kepada Bupati dan Pernyataan Lamaran .. Terima Kasih..

Keduanya boleh sama dan ditujukan kepada Bupati Semarang.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
Eika
Thursday, 05 January 2023 09:25





*****
Pengalaman Kerja
Mohon maaf, mau bertanya..
Jika sekarang saya bekerja di instansi sekolah, untuk TTD pada pengalaman kerja sudah terlanjur ditandatangani oleh kepala sekolah dan sdh di upload dan sudah resum di sscasn,apakah besuk masih diberi kesempatan untuk sanggah?
Mohon maaf, mau bertanya..
Jika sekarang saya bekerja di instansi sekolah, untuk TTD pada pengalaman kerja sudah terlanjur ditandatangani oleh kepala sekolah dan sdh di upload dan sudah resum di sscasn,apakah besuk masih diberi kesempatan untuk sanggah?

Silakan menunggu hasil seleksi administrasi.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN
1612 entries in guestbook
FORUM TANYA JAWAB
Adin
Pencantuman Gelar S2 bagi PPPK
Memperhatikan Surat Edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 3 Tahun 2025 tentang Penjelasan Terkait Layanan Pencantuman Gelar Aparatur Sipil Negara, kami pahami bahwa pengakuan gelar bagi PPPK dapat dilakukan apabila gelar tersebut diperoleh dari perguruan tinggi yang terakreditasi dan diakui secara sah sebelum atau selama yang bersangkutan berstatus sebagai ASN, serta sesuai dengan ketentuan...
Thursday, 09 October 2025 20:47
fikhi
user
ijin bertanya bapak/ibu, apakah outsourcing yg telah mendaftar cpns 2024 dan tidak lolos, bisa ikut/ masuk PPPK?
Monday, 22 September 2025 10:00
FIKHI
person
selamat pagi, ijin bertanya untuk non asn yang sudah masuk e-personal dan terlanjur mendaftar CPNS namun tidak lolos, apakah masih bisa berpeluang mendaftar PPPK? terimakasih
Tuesday, 16 September 2025 11:50
Silakan untuk mempelajari KEMENPAN R&B No. 971 Tahun 2022 tentang nilai ambang batas seleksi kompetensi pppk jabatan fungsional tahun 2022.
Terimakasih
ttd
Subbid Pengadaan dan Pemberhentian ASN